Penyegaran Terkait Perundang-undangan di Bidang Ketataletaksanaan dan Kepegawaian
19 July 2024

Bandung ㅡ Tim Kerja Tatalaksana dan Kepegawaian BBGP Jabar menggelar kegiatan Penyegaran Terkait Perundang-undangan di Bidang Ketatalaksanaan dan Kepegawaian. Kegiatan bertempat di Aula Rucita BBGP Jawa Barat pada Rabu (17/07).
Hadir secara langsung dua narasumber dari Biro SDM Kemendikbudristek untuk menyampaikan pemaparan dan penguatan terkait ketatalaksanaan dan kepegawaian. Kegiatan dibuka oleh Kepala Bagian Umum BBGP Jabar, Romy Satria Lesmana, M.T.
“Harapan dilaksanakannya kegiatan ini adalah sebagai salah satu bentuk ikhtiar kami dalam rangka peningkatan kualitas SDM tentunya untuk memberikan kontribusi seluas mungkin bagi masyarakat khususnya guru dan tenaga kependidikan”, Jelasnya.
Berita Lainnya

Universitas Subang Gelar Orientasi Mahasiswa Program MBKM Mandiri dengan BBGP Jawa Barat
Subang, 28 September 2024 – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Subang menggelar kegiatan orientasi bagi mahasiswa yang mengikuti

Kunjungan Kerja FKKS SMP Swasta Kota Cirebon: Bersinergi Mengembangkan Kompetensi
Bandung (15/12), BBGP Jabar menerima kunjungan kerja Forum Komunikasi Kepala Sekolah (FKKS) SMP Swasta Kota Cirebon di ruang Bale Atikan

KPPD Kab. Cianjur: Indeks Pembangunan Manusia Naik Dua Digit
Cianjur (13/12), “Berdirilah di barisan penyedia solusi, bukan yang membebani, mari wujudkan ekosistem pendidikan yang baik di Cianjur melalui KPPD”,