Bincang Santai Cara Mengelola Media Sosial
1 October 2018

P4TK TK dan PLB Bandung melakukan kunjungan ke Biro Komunikasi dan Layanan Masyarakat (BKLM) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada Kamis (13/09).
Perbincangan santai mengalir antara tim BKLM yang dilomandoi Mas Andes dan tim P4TK TKPLB yg dipimpin Ibu Aline. Fokus diskusi sendiri berkutat pada cara pengerjaan mengolah informasi dan mendistribusikannya ke berbagai platform. Seperti facebook, twitter, instagram, dan juga kanal youtube. (Yayan DeLonge)
Berita Lainnya

PPPPTK TK dan PLB Gelar Delapan Pelatihan Daring Sekaligus
Hari ini Selasa (17/11/2020), PPPPTK TK dan PLB menggelar sekaligus Delapan pelatihan daring, yaitu Diklat Pengembangan Program Kebutuhan Khusus bagi

BINAR SINAR PKB DI GIANYAR
Gianyar (18/9), Tepat pada pukul 08.30 landing di Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali, Bapak Dr. H. Agus