Kunjungan Mendikbud ke PPPPTK TK dan PLB
13 January 2019

Hari ini Sabtu (12/1) Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Prof. Dr. Muhajir Effendy, M.A.P bersama Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Supriano, M.Ed. mengunjungi kampus P4TK TK dan PLB dalam rangka silaturahim dan kunjungan kerja. Orang nomor 1 di Kemdikbud ini berkeliling kampus dan melihat langsung gedung perkantoran dan auditorium yang baru selesai di bangun pada tahun anggaran 2018 lalu.
Pada kesempatan ini Kepala P4TK TK dan PLB Bapak Abu Khaer menyerahkan kain batik ciprat hasil karya siswa tuna rungu SLB Negeri Semarang kepada Mendikbud.
Berita Lainnya

Tim Audit Inspektorat Jenderal Kemdikbud diterima Kepala PPPPTK TK dan PLb
Bandung (13/9), Sudah menjadi bagian dari rutinitas pengelolaan manajemen pemerintahan bahwa setiap tahunnya akan dilakukan audit oleh lembaga audit internal

Bukan Untuk Mengubah Status Menjadi Guru BK
Diklat Dasar-dasar Bimbingan Konseling (BK) bukan untuk mengubah status guru menjadi guru BK. Ini ditegaskan langsung oleh Fasilitator Diklat, Dr

Pesan Kang Emil: Jangan Biarkan Anak Kebanyakan Main HP
BANDUNG – Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menitipkan pesan kepada para Bunda PAUD supaya menanamkan pendidikan sesuai kemajuan zaman. Terutama